About Us
Hijaukan Dinding Kota. Segarkan!
Urban Hidroponik merupakan layanan jasa pemasangan instalasi hidroponik, vertical hydroponic garden, landscape hydroponic garden, hydroponic tower garden, portable hydroponic garden, dan akuaponik baik yang permanen maupun portable. Kami juga memberikan layanan jasa pelatihan hidroponik untuk umum, pelatihan hidroponik pelajar dan guru, pelatihan hidroponik untuk lembaga, pelatihan hidroponik gratis.
Siapakah Urban Hidroponik?
Urban Hidroponik merupakan komunitas kreatif yang bermimpi untuk memberikan inspirasi hijau khususnya di daerah urban. Tim yang terhimpun di Urban Hidroponik terdiri dari orang-orang dengan lintas disiplin, memiliki latar profesi berbeda untuk memperkaya khazanah pengetahuan dan memperluas sudut pandang kita tentang hidroponik.
Kapan Urban Hidroponik Berdiri?
Secara resmi kami mulai melakukan pemasaran terbuka sejak tahun 2015.
Lokasi Urban Hidroponik?
Saat ini lokasi Urban Hidroponik terpusat di Bandung dengan dua divisi cabang di kota Karawang dan Cianjur.
Produk Urban Hidroponik Apa Saja?
Produk kami berupa jasa dan produk berupa barang, jasa yang kami layani seperti di atas berupa jasa pemasangan instalasi hidroponik, jasa pelatihan hidroponik, dan jasa pendampingan hidroponik. Adapun produk yang kami buat berupa instalasi hidroponik dan banyak hal lain yang berhubungan dengan produk, Anda bisa melihatnya di toko kami www.tokopedia.com/urbanhidroponik.
Bisakah Bergabung Menjadi Bagian dari Urban Hidroponik?
Bisa. Kami selalu terbuka untuk Anda bergabung bersama kami baik itu sebagai member, mitra, relawan, maupun tim. Mekanisme mengenai hal ini bisa dilihat dalam tulisan kami di postingan web.
Informasi lebih lanjut mengenai Urban Hidroponik silakan hubungi kami di nomor kontak yang tertera pada bagian kontak. Yuk, kita hijaukan dinding kota. Segarkan!
Peta Urban Hidroponik Karawang
Bagi Anda yang membutuhkan petunjuk arah (peta) menuju Urban Hidroponik Karawang, silakan klik link Peta Urban Hidroponik ini.
Klien Urban Hidroponik
Berikut ini beberapa klien hidroponik yang sudah bekerjasama dengan kami :
- Bapak dr. Eko Suyono (Karawang)
- Bapak Guru Walgiono (Cilacap)
- Sekolah Almadinah (Cianjur)
- Sekolah Almaun (Cianjur)
- Puskesmas Puter (Bandung)
- Rumah Sakit Graha Medis (Karawang)
- Pondok Pesantren Soleh Ma'mun (Karawang)
- Ibu Megawati (Bogor)
- Yayasan Yatim Piatu Darul Madinah (Tangerang)
- Pesantren Tangerang (Tangerang)
- CV. Pudak Scientific (Bandung)
- PT Molten Aluminuum Producer Indonesia (Karawang)
- Anda berikutnya :)